Dampak Keamanan Penjualan Senjata Amerika Serikat Terhadap Taiwan Dalam Rentang Waktu Tahun 2004-2011

Pahabol, Nigris (2021) Dampak Keamanan Penjualan Senjata Amerika Serikat Terhadap Taiwan Dalam Rentang Waktu Tahun 2004-2011. Undergraduated thesis, Universitas Cenderawasih.

[img] Text (Cover, Lembar Persetujuan, Lembar Pengesahan, Surat Pernyataan, Motto, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi)
COVER_compressed (9).pdf

Download (408kB)
[img] Text (Bab I - Pendahuluan)
BAB I - PENDAHULUAN.pdf

Download (536kB)
[img] Text (Bab II - Gambaran Umum)
BAB II - GAMBARAN UMUM.pdf

Download (959kB)
[img] Text (Bab III - Pembahasan)
BAB III - PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (944kB)
[img] Text (Bab IV - Penutup)
BAB IV - PENUTUP.pdf

Download (303kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (495kB)

Abstract

Pada tahun 1954 Amerika Taiwan mengadakan perjanjian mutual defence treaty dengan maksud membantu Taiwan dalam dilemma ancaman dari China. Secara historis Taiwan memiliki kedekatan emosional dengan china namun persoalan ideology menjadi penyebab keinginan Taiwan untuk berdiri sebagai bangsa yang merdeka.Memang Taiwan secara teritori wilayah berada satu daratan dengan china, hanya dipisahkan selat Taiwan. namun Amerika memanfaatkan perbedaan paham dimana Taiwan menganut paham demokrasi sedangkan china menganut paham komunis yang dimana paham demokrasi sama seperti yang dianut Amerika. Amerika berusaha mempertahankan hegemoni politik di kawasan asia timur dengan memanfaatkan hubungan buruk antara Taiwan dan china diawali saat perang korea yang memicu ketidakharmonisan hubungan Taiwan-China. Banyak kerja sama yang dilakukan amerika dan Taiwan, termasuk dalam bidang keamanan. Taiwan diperlengkapi dengan kebutuhan militer yang kuat dari kekuatan super power dari amerika, helicopter black hawk, nuklir, alat eleltronik, berbagai senjata. Secara tidak langsung meningkatkan perekonomian amerika serikat. In 1954, the United States, Taiwan entered into a mutual defense treaty with the intention of helping Taiwan in the threat dilemma from China. Historically, Taiwan has had an emotional affinity with China, but ideological issues have contributed to Taiwan's desire to stand as an independent nation. Indeed, Taiwan is in the territory of the same land as China, only separated by the Taiwan Strait. However, America takes advantage of differences in understanding where Taiwan adheres to democracy while China adheres to communism, which is the same as America's democracy. America is trying to maintain political hegemony in the East Asia region by taking advantage of the bad relations between Taiwan and China which started during the Korean War which triggered disharmony in Taiwan-China relations. There is a lot of cooperation between America and Taiwan, including in the security sector. Taiwan is equipped with the strong military needs of the superpowers from America, black hawk helicopters, nuclear, electronic devices, various weapons. Indirectly improving the United States economy.

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Uncontrolled Keywords: Hubungan Internasional, Keamanan, Penjualan Senjata, Amerika Serikat-Taiwan
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 320 Ilmu politik > 327 Hubungan internasional
300 – Ilmu Sosial > 380 Perdagangan, komunikasi, dan transportasi > 382 Perdagangan internasional (perdagangan luar negeri)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Politik > Hubungan Internasional
Depositing User: Hasnawati Hasnawati
Date Deposited: 09 Oct 2022 23:51
Last Modified: 09 Oct 2022 23:51
URI: http://repository.uncen.ac.id/id/eprint/44

Actions (login required)

View Item View Item