Irmala, Irmala and Kambu, Agustinus (2021) Perencanaan Instalasi Pipa Penyaluran Gas pada Perumahan Nendali di Kabupaten Jayapura Provinsi Papua. Diploma thesis, Universitas Cendrawasih.
COVER.pdf
Download (896kB)
BAB I.pdf
Download (696kB)
BAB II.pdf
Download (780kB)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (600kB)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (993kB)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (874kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (515kB)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Pipa merupakan sarana fluida yang memiliki berbagai ukuran dan bentuk penampang, baik bentuk penampang lingkaran maupun kotak. Pada umumnya pipa berguna untuk mengalirkan suatu fluida baik itu cair maupun gas dari suatu tempat ketempat yang lain dengan memanfaatkan bantuan mesin ataupun pompa. System perpipaan harus disusun sepraktis mungkin dengan minimum bengkokkan dan sambungan. System instalasi perpipaan merupakan suatu system yang sangat penting pada kebutuhan rumahtangga. Pada system instalasi yang diharapkan dapat menghasilkan suatu jaringan instalasi pipa yang efisien baik dari segi perletakan maupun segi keamanannya harus perhatikan sesuai peraturan klasifikasi maupun dari spesifikasi petunjuk pemasangan dari system pendukung pemesinan. Dari peninjauan pada lokasi tersebut peneliti yang menggunakan metode studi kasus biasanya memperoleh data berupa data observasi, interview dan dokumentasi. Perbedaan dari metode yang lain adalah lingkup penelitian yang lebih terbatas, sehingga memungkinkan peneliti untuk untuk melakukan penelitiannya secara lebih mendalam. Dari hasil perencanaan ini fokus penelitian yang diteliti adalah instalasi pipa penyalur gas, maka data yang diperoleh kemudian akan diolah dan dianalisis baik secara manual maupun dengan bantuan dari perangkat lunak pengolahan data. Selain itu, jarak min. 1 m diberlakukan bila berlintasan dengan pipa gas lain. Bila pipa gas sejajar dengan jaringan lain, maka pipa harus diberi jarak min. 2 m.
| Item Type: | Thesis (Diploma) |
|---|---|
| Uncontrolled Keywords: | Instalasi Pipa; Penyalur Gas; Perencanaan |
| Subjects: | 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 624 Teknik sipil |
| Divisions: | Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Sipil - D3 |
| Depositing User: | fatma fatmawati |
| Date Deposited: | 24 Oct 2025 00:57 |
| Last Modified: | 24 Oct 2025 00:57 |
| URI: | http://repository.uncen.ac.id/id/eprint/112 |
