Dampak Profesionalisme Pelayanan di Kantor Perusahaan Listrik Negara Kabupaten Kepulauan Yapen

Waimbo, Gerson Lukas (2021) Dampak Profesionalisme Pelayanan di Kantor Perusahaan Listrik Negara Kabupaten Kepulauan Yapen. Undergraduated thesis, Universitas Cenderawasih.

[img] Text (Cover, Halaman Persetujuan, Lembar Pengesahan, Motto, Kata Pengantar, Abstrak, Daftar Isi)
cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Bab I - Pendahuluan)
BAB I - PENDAHULUAN.pdf

Download (610kB)
[img] Text (Bab II - Tinjauan Pustaka)
BAB II - TINJAUAN PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (697kB)
[img] Text (Bab III - Metode Penelitian)
BAB III - METODE PENELITIAN.pdf

Download (614kB)
[img] Text (Bab IV - Lokasi Penelitian)
BAB IV - LOKASI PENELITIAN.pdf

Download (786kB)
[img] Text (Bab V - Penyajian Data)
BAB V - PENYAJIAN DATA DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (725kB)
[img] Text (Bab VI - Penutup)
BAB VI - PENUTUP.pdf

Download (518kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (582kB)

Abstract

Penelitian lapangan untuk suatu penelitian yang dilakukan dilapangan atau lokasi penelitian, suatu tempat yang di pilih sebagai lokasi untuk menyelidiki gejala objektif sebagai manaterjadi dilokasi tersebut,yang dilakukan juga untuk menyusun laporan ilmiah. Penelitian ini menurut tempat, menurut sifat, menurut jenis, dan menurut kegunaan. Penelitian deskriptif yaitu suatu penelitian yang bermaksud mengadakan pemeriksaan dan pengukuran-pengukuran terhadap gejala tertentu. Dalampenelitian ini landasan teori mulai diperlukan tetapi bukan digunakan sebagai landasan untuk menentukan criteria pengukuran terhadap gejala yang diamati dan akan diukur. (H.AbdularrahmatFathoni, :2011 ).Pendekatan kualitatif Deskriptif merupakan sebuah metode penelitian yang digunakan dalam mengungkapkan permasalahan dalam kehidupan kerja organisasi pemerintah, swasta, kemasyarakatan, kepemudaan, perempuan, olah raga, seni budaya, sehingga dapat dijadikan suatu kebijakan untuk dilaksanakan demi kesejahteraan bersama (Imam Gunawan, 2015 :80-8). Sehingga penelitian derunguntuk menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif untuk memfokus kan kajian permasalahan dampakprofesianalismepelayanan prima di Kantor PLN Kabupaten Kepulauan Yapen.Penetapan lokasi penelitian adalah di Kantor PLN Kabupaten KepulauanYapen.Alasan pemilihan lokasi atau tempat penelitian sesuai rumusan masalah dan tujuan penelitian. Direncanakan waktu pelaksanaan penelitian akan berlangsung kurang lebih dua bulan yaitu dari awal bulan Januari sampai dengan akhir Februari 2021. Fokus atau ruang lingkup penelitian sesuai dengan rumusan masalah, yakni: “dampak profesianalisme pelayanan prima di Kantor Perusahan Listrik Negara Kabupaten Kepulauan Yapen”. Adalah serangkaian kegiatan pelayanan dilakukan oleh pemerintah dan atau BUMN/BUMD, guna pemenuhan kebutuhan masyarakat pelanggan sesuai dengan hak-hak setiap warga negara dan penduduk atau sesuatubarangdanjasa. Pelayanan prima yang terkait dengan kepentingan public sesungguhnya pelayanan prima merupakankewajibandantugas profesionalisme yang diselengarakan secara internal dan eksternal organisasi demi melayani kebutuhan publik yang lebih baik PT.PLN-ULP Serui kabupaten Kepulauan Yapen sudah perofesional dalam menjalankan tugas dan fungsi dalam melakukan pelayanan kepada pelanggan atau masyarakat tetapi terdapat beberapa karyawan yang belum bekerja secara profesional sehingga dalam pelayanan kepada masyarak atau pelanggan belum terlalu prima. Karena masih terdapat banyak sekali keluhan dalam pelayanan dan belum cukup memuaskan masyarakat atau pelanggan di Kabupaten Kepulauan Yapen.

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Uncontrolled Keywords: Profesionalisme Pelayanan, PLN
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 350 Administrasi publik dan ilmu militer > 351 Administrasi publik
300 – Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan kesejahteraan sosial > 363 Masalah dan layanan, kesejahteraan sosial lainnya
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi > Manajemen Administrasi Perkantoran
Depositing User: Hasnawati Hasnawati
Date Deposited: 12 Jul 2023 13:31
Last Modified: 12 Jul 2023 13:31
URI: http://repository.uncen.ac.id/id/eprint/259

Actions (login required)

View Item View Item