Pengaruh Religiusitas, Keadilan Perpajakan Dan Kualitas Pelayanan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Empiris Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jayapura)

Handoyo, Silvani Prisilya Putri (2023) Pengaruh Religiusitas, Keadilan Perpajakan Dan Kualitas Pelayanan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Empiris Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jayapura). Undergraduate thesis, Universitas Cenderawasih.

[thumbnail of Cover - Daftar Lampiran] Text (Cover - Daftar Lampiran)
COVER.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Bab I Pendahuluan] Text (Bab I Pendahuluan)
BAB I.pdf

Download (161kB)
[thumbnail of Bab II Tinjauan Pustaka] Text (Bab II Tinjauan Pustaka)
BAB II.pdf

Download (173kB)
[thumbnail of Bab III Metode Penelitian] Text (Bab III Metode Penelitian)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (261kB)
[thumbnail of Bab IV Hasil dan Pembahasan] Text (Bab IV Hasil dan Pembahasan)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (554kB)
[thumbnail of Bab V Kesimpulan dan Saran] Text (Bab V Kesimpulan dan Saran)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (128kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (244kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (581kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh religiusitas, keadilan perpajakan, dan kualitas pelayanan pajak terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi. Studi empiris pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jayapura.
Pemilihan sampel pada penelitian ini dilakukan dengan teknik purposive sampling, jumlah sampel yang diambil sebanyak 250 responden. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode survey berupa kuesioner pada KPP Pratama Jayapura. Teknik analisis data yang digunakan yaitu metode Structural Equation Model - Partial Least Square (SEM-PLS) dengan bantuan WarpPLS 8.0.
Berdasarkan hasil pengujian menggunakan WarpPLS menunjukan bahwa religiusitas memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak, keadilan perpajakan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak, kualitas pelayanan pajak memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap wajib pajak, serta secara bersamaan, ketiga variabel tersebut memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Pengaruh Religiusitas; Pelayanan Pajak
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 330 Ekonomi
300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 336 Keuangan publik
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Program Studi Akuntansi - S1
Depositing User: fatma fatmawati
Date Deposited: 13 Nov 2025 23:30
Last Modified: 13 Nov 2025 23:30
URI: http://repository.uncen.ac.id/id/eprint/223

Actions (login required)

View Item
View Item