Sawitri, Eka (2023) Efektivitas Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Psikodrama Untuk Mengatasi Kejenuhan Belajar Mahasiswa Program Studi Bimbingan Dan Konseling Universitas Cenderawasih. Undergraduate thesis, Universtitas Cenderawasih.
COVER.pdf
Download (877kB)
BAB I.pdf
Download (191kB)
BAB II.pdf
Download (374kB)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (287kB)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (521kB)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (62kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (188kB)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Adapun yang melatar belakangi penulis tertarik membuat skripsi ini didasarkan pada hasil pengamatan, wawancara awal yang penulis lakukan dengan Mahasiswa Universitas Cendrawasih. Dimana terdapat Mahasiswa yang Merasa Jenuh Saat Belajar, kurang memahami cara belajar. Penelitian ini bertujuan untuk mencapai 1: tingkat kejenuhan belajar Mahasiswa sebelum mengikuti layanan bimbingan kelompok Teknik Psikodrama bagi Mahasiswa program studi Bimbingan dan Konseling, 2: untuk mencapai tingkat kejenuhan belajar setelah pelaksanaan bimbingan kelompok Teknik psikodrama mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling Universitas Cendrawasih dan 3: untuk mencapai hasil pembuktian hipotesis keefektifan bimbingan kelompok teknik psikodrama dalam menurunkan kejenuhan belajar mahasiswa Program Studi Bimbingan Dan KOnseling. Metode yang digunakan adalah penelitian kuantitatif Pre-experimen dengan desain penelitian one grup pre-test dan post-test, teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan studi dokumentasi. Instrumen pengumpulan data menggunakan angket. Penentuan sampel menggunakan sampel tes dengan jumlah 9 mahasiswa. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa analisis mencapai 1: tingkat kejenuhan belajar Mahasiswa sebelum mengikuti layanan bimbingan kelompok Teknik Psikodrama bagi Mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling , 2: mencapai tingkat kejenuhan belajar setelah pelaksanaan bimbingan kelompok Teknik psikodrama mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling Universitas Cendrawasih dan 3: mencapai hasil pembuktian hipotesis keefektifan bimbingan kelompok teknik psikodrama dalam menurunkan kejenuhan belajar mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling.
| Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
|---|---|
| Contributors: | Contribution Name NIDN Email Thesis advisor Reba, Yansen Alberth 0007018903 UNSPECIFIED Thesis advisor Udam, Mikhael UNSPECIFIED UNSPECIFIED |
| Uncontrolled Keywords: | Efektivitas; Teknik Psikodrama; Kejenuhan Belajar |
| Subjects: | 100 - Filsafat dan Psikologi > 100 Filsafat > 100 Filsafat dan psikologi 100 - Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi (ilmu jiwa) > 153 Proses mental dan kecerdasan |
| Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Bimbingan Konseling - S1 |
| Depositing User: | Hasna |
| Date Deposited: | 17 Jan 2026 11:35 |
| Last Modified: | 17 Jan 2026 11:35 |
| URI: | http://repository.uncen.ac.id/id/eprint/506 |
