Analisis Kualitas Pelayanan Publik Pada Dinas Pertanian Tanaman Pangan Kabupaten Nabire

Rumatrai, Leonar (2024) Analisis Kualitas Pelayanan Publik Pada Dinas Pertanian Tanaman Pangan Kabupaten Nabire. Undergraduate thesis, Universtitas Cenderawasih.

[thumbnail of Cover - Daftar Gambar] Text (Cover - Daftar Gambar)
CAVER.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Bab I Pendahuluan] Text (Bab I Pendahuluan)
BAB I.pdf

Download (397kB)
[thumbnail of Bab II Tinjauan Pustaka] Text (Bab II Tinjauan Pustaka)
BAB II.pdf

Download (567kB)
[thumbnail of Bab III Metode Penelitian] Text (Bab III Metode Penelitian)
BAB III.pdf

Download (409kB)
[thumbnail of Bab IV Hasil Penelitian dan Analisis] Text (Bab IV Hasil Penelitian dan Analisis)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (909kB)
[thumbnail of Bab V Penutup] Text (Bab V Penutup)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (369kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (500kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kualitas pelayanan publik dan menganalisis hambatan yamg di hadapi oleh Dinas Pertanian Kabupaten Nabire. Dalam konteks pemerintahan yang baik, pelayanan publik yang berkualitas menjadi faktor penting dalam mencapai tujuan pembangunan pertanian dan memenuhi kebutuhan masyarakat. Metode yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan pengumpulan data melalui wawancara mendalam, observasi lapangan, dan analisis dokumen terkait. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas pelayanan publik di Dinas Pertanian Kabupaten Nabire dapat dikategorikan baik, dengan indikator kepuasan masyarakat yang tinggi terhadap layanan informasi dan bimbingan teknis. Namun, masih terdapat tantangan, seperti kurangnya sosialisasi program kepada petani, keterbatasan akses terhadap informasi, dan infrastruktur yang perlu diperbaiki. Rekomendasi dari penelitian ini mencakup perlunya peningkatan sosialisasi dan komunikasi dengan petani, pengembangan sistem informasi yang lebih efektif, serta peningkatan pelatihan bagi pegawai. Dengan langkah-langkah tersebut, diharapkan Dinas Pertanian Kabupaten Nabire dapat memberikan pelayanan publik yang lebih baik dan berkontribusi pada peningkatan produktivitas pertanian di daerah tersebut.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Renyaan, Dorthea
0014078304
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Yumame, Jackson
0006068506
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Analisis; Kualitas Pelayanan; Pelayanan Publik
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 350 Administrasi publik dan ilmu militer > 351 Administrasi publik
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Administrasi Negara - S1
Depositing User: Hasna
Date Deposited: 17 Jan 2026 11:37
Last Modified: 17 Jan 2026 11:37
URI: http://repository.uncen.ac.id/id/eprint/544

Actions (login required)

View Item
View Item